Dari Oktober saya sudah dikontak oleh mas Gilang PIC AHM utk blogger. Diajakin ikut gass hadir di gelar Honda Bikers Day 2019 yang berpusat di Ambarawa.
Setelah sering kali ga bisa hadir acara Honda karena sedang di Australia, beruntung banget pas di tanggal yang direncanakan saya kosong.